Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Pasar minggu sembalun, pasar di kaki gunung rinjani yang hanya buka sepekan sekali

  Wisata Alam Sembalun yang Tak Pernah Sepi Wisatawan ini memang sangat menyuguhkan keindahan yang berbeda, pesona Gunun Rinjaninya seakan-akan menarik daya tarik para wisatawan untuk datang kesini untuk pendakian atau bahkan hanya backpacker saja.  Tidak hanya wisata alam nya saya yang bagus dan indah di Lombok, saat ini lombok sendiri mempunyai sirkuit motor yang besar bernama Mandalika, tahun 2022 yang sempat menjadi ajang bergensi internasioanl MOTO GP. Lengkap sudah keindahan dan tempat wisata di Lombok. Tapi perjalanan saya tidak berhenti mengexplore pantai dan gunung saja di Lombok kali ini saya menemukan  Pasar minggu sembalun, pasar di kaki gunung rinjani yang hanya buka sepekan sekali. Pasar ini masih sangat Tradisional sekali dari tempat nya sampai apa yang dijual masih banyak yang tradisional.  Nah cocok bgt buat kalian kalau mau mencari kuliner tradisional Lombok disini masih ada yang berjualan loh.  Pasar ini memiliki view yang sangat indah sekali di bawa lereng gunung Ri